Mohon tunggu...
Muhammad Rafli
Muhammad Rafli Mohon Tunggu... Foto/Videografer - POLITEKNIK NEGERI SEMARANG

MAHASISWA AKTIF POLITEKNIK NEGERI SEMARANG

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Analisis Penerapan Sistem Informasi Manajemen dalam PT Bank Negara Indonesia

16 September 2024   21:03 Diperbarui: 16 September 2024   21:03 252
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sistem Informasi merupakan tatanan yang terorganisasi dalam pengaturan sumber daya yang ada (manusia, hardware, software, data dan jaringan) yang meliputi pengumpulan data lalu  mengolahnya sehingga bisa dengan mudah untuk dikonsumsi dan lebih mudah dalam hal penyebarannya (O"Brien, 2022) dalam sistem informasi itu sendiri memiliki beberapa fungsi diantaranya: 1. Mendukung kesuksesan berbagai fungsi utama bisnis seperti akunntansi, finance, manajemen sumber daya manusia, manajemen operasi dan pemasaran, 2. kontributor utama dalam mendukung efisiensi kegiatan operasional, produktivitas dan moral SDM, pemberian layanan prima pada kustomer dan kepuasan kustomer, dan 3. sumber informasi utama bagi manajer dalam mendukung proses pengambilan keputusan yang efektif, dst.

Sistem Informasi Manajemen atau yang bisa disingakat menjadi SIM adalah sebuah bidang yang mulai berkembang sejak tahun 1960an. Walaupun tidak terdapat konsensus tunggal, secara umum. Tidak diragukan lagi kemajuan teknologi telah berdampak positif pada masyarakat. Misalnya, kita dapat melihat berita di sosial media di mana banyak informasi yang tersebar luas, yang membantu kita memaksimalkan segala sesuatu dan membuat segala sesuatu lebih mudah untuk dilakukan (Budiman et al., 2020). 

Tujuan dari SIM itu sendiri ialah memberikan informasi untuk pembuatan keputusan dalam merencanakan, memulai, mengatur, dan megendalikan operasi sub-sistem dari perusahaan/organisasi dan juga untuk membrikan perusahaan sebuah sinergi dalam prosesnya, dan juga tujuan utamanya yaitu membantu proses manajemen pada suatu organisasi, meliputi seluruh hierarki kepengurusan dlam suatu organisasi, dimulai dari hierarki menejemen puncak yang bertanggung jawab atas keberhasilan atau kegagalan organisasi secara keseluruhan hingga pada hierarki manajemen bahwa yang bertanggung jawab atas operasi sehari-hari dari departemen tertentu.

Manfaar SIM ada beberapa diantaranya: a. meningkatkan aksesibilitas data yang tersaji secara tepat dan akurat bagi para pemakai, tanpa harus adanya perantara sistem informasi; b. menjamin tersedianya kualitas dan keterampilan dalam memanfaatkan sistem informasi secara kritis; c. mengembangkan proses perencanaan yang efektif; d. mengidentifikasi kebutuhan akan keterampilan pendukung sistem informasi , dan e. menetapkan investasi yang akan diarahkan pada sistem informasi. 

Di setiap perusahaan pastinya memiliki SIM salah satunya dalam perusahaan Bank. Bank merupakan badan usaha yang bergerak di sektor jasa yaitu menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkan kepada masyarakat, yang secara tidak langsung. Dalam usaha menata bidang moneter dan perbankan yang berdaya guna, pemerintah telah mengarahkan organisasi bank umum ke dalam bank sentral melalui peraturan pemerintah yang bertahap. 

Untuk menghadapi perubahan yang sangat cepat dan semakin menipisnya profit margin, maka perusahaan harus berupaya mencari strategi apa yang cocok menghadapi persaingan yang semakin ketat. Dalam menghadapi persaingan dan mendorong perusahaan untuk tumbuh berkembang menjadi besar dan mampu memperoleh laba, maka usaha-usaha yang efisien dan efektif sudah menjadi keharusan.

PT. Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk atau lazimnya disingkat BNI merupakan salah satu institusi finansial ataupun perbankan terbesar di Indonesia. BNI selalu terus berupaya menjadi bank yang unggul, terkemuka dan terdepan dalam layanan dan kinerja sesuai dengan visi BNI. BNI menyadari bahwa bisnis perbankan sangat bertumpu pada pelayanan, sehingga faktor sumber daya manusia dan kekuatan teknologi memegang peranan penting untuk menghasikan kinerja unggul. Menyadari kebutuhan nasabah yar sangat beragam, BNI menjawab kebutuhan tsb dengan menyediakan berbagai produk dan layanan yang sesuai dan dapat menjawab kebutuhan nasabah Untuk menjawab pertumbuhan industri perbankan yang signifikan dan perilaku nasabah yang sangat dinamis di mana membutuhkan pelayanan yang cepat dan tepat, dukungan teknologi informasi menjadi kunci utama layanan perbankan.

Penerapan sistem informasi pada suatu organisasi dapat dilakukan dengan menerapkan salah bentuk teknologi komunikasi yang sedang berkembang saat ini yang disebut sebagai internetworking. Intermetworking sendiri adalah suatu bentuk hubungan, kerjasama atau kemitraan yang mendayagunakan TI (teknologi informasi) berbasis jaringan (internet, intranet, ekstranet) yang bertujuan utama untuk meningkatkan nilai bisnis dari perusahaan dengan mengatasi kendala yang disebabkan oleh faktor geografis dan perbedaan waktu, sehingga dapat berkomunikasi secara handal dan efisien dengan mitra bisnis dan stakeholder lainnya. Hal ini dapat menunjang ketersediaaan informasi pada sistem komputer dan jaringan yang beragam, baik perangkat lunak, perangkat keras maupun model data dari informasi tersebut.

Sebagai Bank terbesar ke-4 di Indonesia, BNI mempunyai banyak jenis produk dan layanan yang ditawarkan kepada nasabah. Banyaknya unit dan Karyawan yang tersebar di seluruh Indonesia termasuk luar negeri merupakan keuntungan tersendiri dan tentunya membutuhkan system informasi management yang baik unt untuk menunjang hal itu semua, terutama internetworking

Jenis Sistem Informasi Manajemen dari fungsi Management Support System yang diterapkan yaitu Management Information System (MIS) MIS digunakan dalam rangka menyediak informasi yang diperlukan bagi setiap level manajemen di BNI guna mendukung pengambilan keputusan.

Dalam terminologi yang digunakan di bisnis perbankan pada umumnya. framework dari Sistem Informasi Manajemen di Bank BNi dapat dikelompokan menjadi

1. Core Banking System (CBS)

Core Banking System merupakan suatu Host System yang fungsinya ialah sebagai Customer Database Organizer, dimana aplikasi tersebut berfungsi sebagai Grafic User Interface (GUI) yang mendukung setiap transaksi perbankan yang meliputi Customer Information File (CIF). Loans & dilakukan. Data tersebut me Deposit Transaction System. Trade Finance System dan jasa-jasa perbankan lainnya.

2. Banking Delivery System (BDS)
Banking System ming System merupakan suatu Host System yang fungsinya ialah Contoh dari delivery system tersebut dibagi menjadi (2) bagian yaitu
a) Self Service Terminal
- ATM (Automated Teller Machine).
- Call Center (Phone Banking).
- Debit Card/POS Terminal
- Phone banking
- Cash Management

b) Non-Self Service Terminal
- Branch Teller System.

3. Management Support System

Management Support System adalah sistem yang dapat menyediakan informasi/data/laporan perusahaan untuk mendukung setiap tingkatan manajemen Bank BNI baru pada tahap Sementara itu Mar pengambilan keputusan Management Support System pada PT information provider (Management information System) belum dapat menyediakan solusi secara langsung bagi manajemen. Demikian pula, PT. Bank BNI belum menyediakan Executive information System yaitu sistem informasi yang disajikan sedemikian rupa (biasanya menggunakan mutimedia) bagi para top executive
Saat ini PT. Bank BNI sedang melakukan pengembangan Management Support System secara outsourcing dengan beberapa provider (vendor) untuk menyediakan solusi secara langsung bagi jajaran manajemen.

Contoh dan Management Information System yang diterapkan adalah sbb:
- Financial Information System.
- Asset & Liabilities Management Information System
- Human Resources Information System.
- Fixed Asset Information System.

III.3.1. INTRANET

Media komunikasi internal yang dipakai oleh seluruh unit dan karyawan BN adalah intranet. Informasi dari manajemen kepada pegawai baik itu pemberitahuan yang bersifat informasi, peraturan/ketentuan, dil di-publish melalui intranet. Intranet yang digunakan BNI telah dilengkapi dengan software anti-virus dan filter system tersendiri sehingga terjamin keamanannya. Intranet BNI tersebut dipergunakan hanya unt untuk kepentingan pekerjaan. BNI antara lain:


1. BNI Icons Merupakan aplikasi yang digunakan seluruh pegawai di unit bisnis dan operasional seperti teller, customer service, back office, dil. Penerapan BNI ICONS didukung dengan pembentukan tim yang bertanggung jawab terhadap keberhasilan penerapan sistem baru tersebut. Dalam implementasi sistem tersebut, BNI membentuk suatu tim yang disebut tim New Core Banking, yang terdiri dan 150 orang pegawai langsung dibawah naungan direksi. Hal ini dimaksudkan untuk mendukung keberhasilan penerapan sistem baru dan sebagai tanda adanya dukungan penuh dari manajemen. Selain itu perusahaan menggunakan tenaga konsultan, yang terdiri dari konsultan teknis, proyek, dan bisnis. Dalam implementasinya perusahaan juga menggunakan vendor seperti IBM untuk hardwarenya, Hewlett-packard untuk switching mesin, Lintas Artha dan Citra Sari Makmur (CSM) untuk provider komunikasi, dan juga PT Telekomunikasi Indonesia (Telkom). BNI icons Dengan sistem yang baru tersebut akan mempermudah nasabah untuk mengakses berbagai layanan perusahaan yang berimplikasi pada peningkatan jumlah transaksi nasabah, sehingga diharapkan dapat mendukung tercapainya tujuan perusahaan.


2. IRS Online Merupakan aplikasi yang digunakan oleh petugas kredit (dhi, analis kredit) untuk menentukan rating calon debitur (peminjam).

3. SMPK (Sistem Monitoring Proses Kredit) Merupakan aplikasi yang digunakan oleh petugas kredit untuk memantau allur kerja/flow proses kredit.

4. Bniforum Merupakan aplikasi intranet yang digunakan oleh manajemen dan pegawa untuk informasi seputar BNI, ketentuan dan berita terkait lainnya.

5. Webmail BNI Merupakan aplikasi email yang dimiliki setiap karyawan BNI dengan alamat email: (nama pegawai]@bni.co.id. seluruh karyawan di Alamat email tersebut dapat diakses oleh seluruh Indonesia dan di luar negeri

6. HCMS (Human Capital Management System), merupakan aplikasi yang berkaitan sistem kepegawaian Intranet bagi karyawan akan mendapatkan benefits tertentu antara lain stage media komunikasi yang cepat dalam menyampaikan pekerjaan, mempermudah mendapatkan informasi terkini dari perusahaan dan dapat diakses dan berbaga lokasi. Bagi BNI, intranet akan mendatangkan benefits tertentu antara lain mempercepat arus informasi kepada seluruh karyawan khususnya terkait keputusan manajemen/direksi serta merupakan media komunikasi intemal yang cukup aman mengingat dibawah pengawasan Bank.

III.3.2. EXTRANET

Sebagai salah satu lembaga intermediary, BNI mempunyai banyak layanan dan produk baik dan segi asset maupun liabilities. Terkait extranet, salah satu aplikasinya di BNI yaitu BNI Cash Management. BNI Cash Management merupakan sarana internet banking real-time online yang ditujukan untuk segmen bisnis, memberikan akses dan control terhadap transaksi financial maupun non-finansial bagi nasabah dengan aman, cepat dan mudah. Fitur-fitur yang tersedia antara lain Inquiry saldo dan mutasi rekening di BNI, Inquiry suku bunga dan kurs valas, transaksi antar rekening BNI secara real time. negeri, Pembayaran tagihan, dil, Transfer ke bank lain dalam & k & luar

Salah satu fitur sebagaimana disebut di atas adalah pembayaran tagihan atau bill collection. Layanan Bill Collection adalah layanan yang memberikan solusi kecepatan rekonsiliasi Pembayaran bagi Nasabah (Biller) dengan memanfatkan strukturisasi rekening dan referensi standar serta layanan nan yang memberikan solusi kemudahan pembayaran bagi Mitra dengan sejumlah pilihan jaringan Pembayaran.

Dalam layanan ini, biller atau perusahaan yang mengeluarkan tagihan seperti Telkomsel misalnya akan meminta BNI menyediakan suatu layanan yang memudahkan nasabah membayar kewajiban kepada perusahaan tersebut dan solain itu, perusahaan akan segera mendapatkan data tentang nasabah mana yang telah membayar dan nasabah mana yang belum yang telah dibayarkan oleh seluruh media transaksi yang ada baik membayar serta berapa jumlah dana nasabah. Nasabah dapat menggunakan berbagai secara electronik yaitu ATM. laptop, PC dan phree banking) atau datang ke e banking (melalu cabang. Selain itu, terdapat juga gambar beberapa dia (ATM, phone banking dan intermet banking) yang dapat dipakai nasabah dalam melakukan pembayaran kepada perusahaan.

III.3.3. INTERNET

Internet bertujuan mengenalkan keberadaan dan keberagam produk perusahaan kepada public. BNI memiliki website www.bni.co id yang dibuat menarik juga terlihat mudah dan efektif untuk dijelajahi agar para pengguna intemet dapat mengetahui informasi seputar BNI. Jika kita mengakses website dapat terlihat menu- menu utama yang ditampilkan serta juga terdapat berbagai macam layanan produk dan jasa. Selain itu menu lowongan kerja di BNI juga telah disediakan.

Salah satu fitur yang ada dalam situs BNI ini adalah fitur internet banking yang terdiri dari personal internet banking dimana nasabah Bank dapat langsung melakukan inquiry atau transaksi setelah connect menu internet banking tersebut. Salah satu fitur yang ada dalam situs BNI ini adalah fitur internet banking yang terdiri dari personal internet banking dimana nasabah Bank dapat langsung melakukan inquiry atau transaksi setelah connect menu internet banking tersebut.
BNI menghadirkan layanan Internet Banking yang dapat diakses melalui telepon seluler Anda, menggunakan jaringan internet selama 24 jam 7 hari seminggu, bagi Nasabah BNI yang menginginkan kemudahan bertransaksi perbankan melalui jaringan Internet yang aman dan nyaman kapanpun dan dimanapun Anda berada Proses internet banking sangat mudah, cukup dengan mengunjungi situs bank tersebut untuk melakukan transaksi perbankan. Internet banking ini dapat diakses tidak hanya menggunakan komputer atau laptop, tetapi anda juga dapat menggunakan gadget tertentu seperti smartphone dan tablet, asalkan terkoneksi dengan internet. Beberapa fitur layanan perbankan seperti cek saldo, transfer dana, mutasi rekening, ataupun keperluan rumah tangga seperti membayar tagihan telpon dan tagihan listrik bisa dilakukan dengan layanan ini. Internet bertujuan mengenalkan keberadaan dan keberagam produk perusahaan kepada public. BNI memiliki website www.bni.co.id yang dibuat menarik juga terlihat mudah dan efektif untuk dijelajahi agar para pengguna internet dapat mengetahui informasi seputar BNI. Jika kita mengakses website dapat terlihat menu-menu utama yang ditampilkan serta juga terdapat berbagai macam layanan produk dan jasa. Selaat itu menu lowongan kerja di BNI juga telah disediakan.

III.4. FUTURE DEVELOPMENT

BNI harus mempersiapkan diri dalam mengembangan sistem informasi manajemen yang tepat ke depan. Untuk itu terdapat challenges dan Strategi yang selayaknya diterapkan oleh Bank BNI. Beberapa yang perlu dikembangkan lebih lanjut adalah dalam hal:
1. Komunikasi 2 arah dari pengguna internet dengan BNI, misalnya dalam hal tindaklanjut informasi produk, penjualan, perhitungan dan lain-lain.
2. Sistem perbankan untuk mendukung kegiatan perbankan:
a. Branchless banking
b. Aktivitas penjualan sekaligus pengajuan proposal pinjaman, analisa kredit (scoring), di lokasi nasabah.
c. Aktivitas collection di lokasi nasabah

III.4.1 CHALLENGES

Terdapat 2 (dua) tantangan yang dihadapi oleh BNI yaitu pertama perubahan preferen nasabah yang cepat, dan kedua adalah persaingan internasional dalam Masyarakat Ekonomi ASEAN 2015. Preferen nasabah berubah sangat cepat mengingat terdapat perubahan teknologi yang cepat dan kebutuhan nasabah yang lebih beragam. Saat ini, teknologi cepat berubah misalnya perubahan telepon, media social, dan lain-lain. Sedangkan, kebutuhan nasabah juga semakin beragam dimana nasabah ingin layanan yang lebih cepat dan simple.

Tantangan kedua adalah adanya liberalisasi ekonomi di bidang perbankan pada kawasan ASEAN melalui Masyarakat Ekonomi ASEAN tahun 2015. Hal ini menyebabkan bank-bank yang berkator pusat di Singapore atau Malaysia dapat bebas beroperasi di berbagai daerah of Indonesia. Sehingga persaingan perbankan melalui produk dan layanan semakin ketat.

sumber:

1.  Pagan, Muasir. 2024. Analisis Sistem Informasi Manajemen PT. BANK NEGARA INDONESIA. Jurnal Mahasiswa Humanis, Vol 4(1).

2.  Fadila Rahma. 2017. Implementasi Sistem Informasi Manajemen PT Bank Negara Indonesia. Makalah.

3.  Gaol, Lumban dan Jimmy, Chr. Sistem Informasi Manajemen: Pemahaman dan aplikasinya. Jakarta: Grasindo, 2008.

4. Rusdiana dan Irfan, Mochammad. Sistem Informasi Manajemen. Bandung: CV PUSTAKA SETIA, 2014

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun