Struktur jaringan pada hewan dan tumbuhan jelas berbeda, tumbuhan memiliki dinding sel sementara hewan tidak. Dinding sel pada jaringan hewan akan membatas gerak tumbuhan, sementara jaringan hewan hanya dibatasi dengan membran sel yang cenderung lebih tipis dan memudahkan hewan untuk bergerak. Jaringan Hewan juga lebih sering beregenerasi  dari pada jaringan tumbuhan, sel-sel yang rusak akan lebih cepat diperbaiki.
Jadi kesimpulannya, sel hewan lebih mudah beradaptasi karena beberapa faktor. Faktor yang dapat mempengaruhi adalah lingkungan, gerak, dan juga struktur jaringan dan regenerasi jaringan.
Daftar Pustaka :
Irmaningtyas. 2016. Biologi untuk SMA/MA kelas XI. Jakarta:Penerbit Erlangga.
https://materiipa.com/jenis-jenis-adaptasi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H