Mohon tunggu...
Putri Wulandari
Putri Wulandari Mohon Tunggu... Lainnya - English Tutor | Freelance Content Writer

Random Thought About Lifestyle, Movies, K-drama, Beauty, Health, Education and Social Phenomena | Best Student Nominee Kompasiana Awards 2022

Selanjutnya

Tutup

Trip Artikel Utama

Tawangmangu, Tujuan Short Escape Ramah Kantong bagi Mahasiswa

10 September 2022   18:00 Diperbarui: 11 September 2022   13:53 2214
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jalur mulus menuju Tawangmangu dengan kabut tipis (Dokumentasi Pribadi)

Salah satu hal baru saya sadari saat perjalanan menuju Tawangmangu adalah banyaknya penjual strawberry di pinggir jalan. Strawberry dijual dengan harga mulai 10 ribu rupiah per ons. 

Tidak hanya menjual buah yang matang, bahkan ada penjual yang menjajakan bibit dan juga tanaman strawberry. 

Selain itu, kita juga bisa memanen strawberry sendiri di kebun yang dimiliki warga local. Tidak perlu membayar biaya masuk, kita hanya perlu membayar strawberry yang sudah kita petik. Harganya juga bervariasi, mulai dari 80-100 ribu rupiah per kilonya.

4. Banyak tempat wisata dan rekreasi

Sebuah daerah wisata pasti memiliki banyak lokasi rekreasi di dalamnya. Mulai dari tempat rekreasi buatan seperti The Lawu Park, Sakur Hills, dan Rumah Atsiri Indonesia. 

Ada juga tempat wisata alam seperi Grojogan (air terjun) Sewu dan Candi Cetho. Kamu jua bisa mendaki gunung tertinggi di pulau Jawa, Gunung Lawu, melalui jalur Cemoro Sewu. 

Atau apabila kamu menyukai pendakian ringan, bukit mongkrang bisa menjadi tujuan. Jadi, jangan heran kalau kalian bertemu dengan banyak rombongan dengan tas carier besar ya!

5. Tempat makan aesthetic harga bersahabat

pemandangan sore berisi sunset dan sederetan tempat makan ber-rooftop di Tawangmangu (Dokumentasi Pribadi)
pemandangan sore berisi sunset dan sederetan tempat makan ber-rooftop di Tawangmangu (Dokumentasi Pribadi)

Hal unik yang menjadi ciri khas di Tawangmangu adalah adanya Rooftop di setiap tempat makan. Mulai dari tempat makan biasa sampai café, hampir semuanya memiliki rooftop bertingkat dan berdekatan. 

Dengan dekorasi lampu dan eksterior serba putih dan warna warm tone, tempat makan disana sangat aesthetic dan instagramable.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun