Mohon tunggu...
Putri Dwi Oktavia
Putri Dwi Oktavia Mohon Tunggu... Mahasiswa - Hi!

Selamat membaca!

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

KKN Tematik 2021: Penyebab Anak Malas Belajar dan Cara Mengatasinya dalam Pembelajaran Online

30 Juli 2021   20:07 Diperbarui: 30 Juli 2021   20:22 269
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

3.  Motivasi Yang Kuat

Sebelum belajar dan agar belajar semakin semangat, selalu ingatlah untuk menanamkan sebuah motivasi yang kuat sehingga aktivitas yang dilakukan oleh sang  anak tidak menjadi beban untuk diri mereka sendiri.

4. Membuat Jadwal Belajar

Ketika sang anak akan membuat jadwal untuk belajar, pastikan mereka memperhatikan durasi belajarnya juga agar mereka tidak merasa bosan dan malas karena jadwal belajar tidak sesuai. 

5. Selalu Menjaga Kesehatan

Di masa pandemi seperti ini, kesehatan adalah yang paling penting. begitu juga dalam hal belajar, sang anak harus memperhatikan kesehatan mereka juga. Mereka bisa memulai dengan membenarkan posisi duduk saat belajar dan jangan bergadang hanya untuk belajar, 

6. Selalu Mengahargai Pencapaian meskipun itu kecil

Sekecil apapun pencapaian yang diterima oleh sang anak, tetaplah hargai pencapainnya itu serta memberikan sebuah semangat serta dorongan agar pencapaian yang dia dapatkan sekarang bisa bertambah seiring berjalannya waktu.

Menghilangkan rasa malas memang tidak mudah atau bahkan merencakan sesuatu yang kecil pun terasa malas untuk dilakukan, oleh karena itu jangan lupa untuk selalu memotivasi diri kita sendiri. hilangkan rasa malas itu dan mulai melakukan sesuatu yang produktif atau sesuatu baru sehingga kita akan selalu semangat, dan juga hilangkan pikiran negatif tentang belajar!

Belajar akan terasa menyenangkan jika kita menganggap bahwa belajar itu menyenangkan, bukan sebaliknya. Apalagi disaat pandemi seperti ini adalah waktu emas untuk anak-anak lebih rajin belajar karena mereka akan sering diam dirumah.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun