Salah satu alasan utama Biden memilih Kamala adalah untuk menunjukkan perbedaan rasial.Â
Biden ingin membuat kampanye lebih inklusif dibandingkan dengan Trump, sehingga terlihat lebih terbuka dan beragam.
Lalu, alasan kedua adalah Biden ingin tetap memegang kendali sebagai presiden.
Menurut artikel The New York Times berjudul How Biden Chose Harris, Kamala diminta untuk berjanji akan mengikuti arahan Biden dan menjalankan tugasnya sebagai wakil presiden sesuai instruksi.
Biden dikenal sebagai seseorang yang terbuka tentang pikirannya.
Ia juga ingin agar timnya selalu selaras dengan pandangannya.
Kamala mungkin saja bisa menjalankan peran sebagai wapres dengan baik.
Namun, Biden tampak lebih dominan dalam pertemuan-pertemuan internasional dibandingkan Kamala.
Lalu, apa kaitannya dengan dukungan Biden terhadap Kamala di pilpres AS 2024? Apakah Kamala akan tetap menjadi tangan kanan Biden di masa depan?
Kamala Harris, Pilihan Biden Lagi di 2024
Mungkin saja dukungan Biden untuk Kamala adalah taktik untuk menarik dukungan dari donor dan elit Partai Demokrat.Â