liter air nira atau air kelapa
Alat -- alat yang digunakan ialah:
Ember besar atau drum
Jerigen
Saringan
Langkah -- langkah yang dapat Anda lakukan ialah :
Haluskan bahan -- bahan yang tersedia, yaitu papaya dan kulitnya, pisang dan kulitnya, nanas dan kulitnya, kacang panjang segar, kangkung, dan batang pisang muda dengan menggunakan blender.
Bahan -- bahan yang telah dihaluskan kemudian masukkan ke dalam ember atau drum.
Tambahkan gula pasir, air kelapa dan atau air nira yang telah encer dengan air sumur
Biarkan ember atau drum dalam keadaan tertutup sehingga terjadi pembiakan bakteri baik. Proses fermentasi biasanya berlangsung cepat sekitar 7 hari paling cepat 4 hari dan paling lama 2 minggu.
Kemudian saring air hasil fermentasi dengan saringan lalu masukkan ke dalam jerigen.