Tidak perlu menerawang untuk mengetahui apa yang dibutuhkan oleh SDM Indonesia di 5 tahun kedepan, sehingga bisa berkompetisi dengan SDM dari Negara lain. Banyak buku, analisa yang sudah memprediksikannya. Seorang Nadiem pasti sangat mengetahui hal ini. Dan harapan itu ada pada Nadiem.
Selamat bekerja Mas. Anda beruntung mendapatkan kepercayaan menjadi Menteri termuda. Saya ingin sekali menjadi Menteri, tapi belum kesampaian, hahaha. Torehkanlah legacy, karena semua pekerjaan baik yang dilakukan dengan sepenuh hati dengan tujuan benar dan mulia, jerih payahmu tidak akan sia-sia. Jadikan 5 tahun menjadi periode emas sekaligus akan dikenang. Karena membawa angin segar demi Indonesia 5 tahun yang akan datang. Â Ibarat lagu untuk guru : "Jasamu tiada tara..."
Purwanto Siagian
23102019
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H