Di Indonesia kalian menderita apa?
Peraturan yang kalian buat selalu menyiksa rakyat,
Tapi membuat diri kalian terus kaya dan meroket.
Suara kalian dari rakyat ini,
Jabatan kalian dari rakyat negri ini,
Tapi kenapa malah kalian yang mengkhianati.
Tikus berdasi,
Berdansa di atas penderitaan negeri,
Menertawai penderitaan rakyat di bumi Pertiwi, dan
Hanya untuk memperkaya dirinya sendiri.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H