Tetapi saya pribadi lebih suka Guru Gembul ada di luar sistem karena dia lebih bebas menyuarakan ide-ide pembaharuan dengan lugas dan penghasilan dari youtube toh sudah cukup, dibandingkan dia masuk ke sistem pemerintahan dan konten-kontennya malah jadi hambar karena dia harus sangat hati-hati supaya tidak menyinggung orang.
Tetap berjuanglah guru gembul dan tetaplah menjadi guru walau hanya dihargai perbulan beberapa ratus ribu.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H