Kasus ini menarik karena baru kali ini melihat vitiligo menurun secara langsung dari bapak ke anak. Walau secara teori memang bisa diturunkan.
Kedua, pasien ini mengalami dua kasus autoimun, yaitu vitiligo dan vaskulitis yang manifestasinya "Burger's disease".
Maka untuk pasien atau keluarga pasien yang ada bakat penyakit autoimun seperti asma, vaskulitis, lupus, diabetes tipe 1, seharusnya menghindari merokok dan diusahakan hidup dan makan berpola sehat.
Bagi yang tidak ada bakat penyakit autoimunpun tetap juga berpola hidup sehat dan rajin olahraga, ya. Karena penyakit tidak harus dari luar tubuh, dapat saja dari hasil metabolisme dan proses di tubuh sendiri.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H