Kegiatan ini dilakukan untuk melihat bagaimana kegiatan pendampingan olimpiade yang berlangsung setelah diberikannya pelatihan
penyusunan handout berdasarkan strategi heuristik
Penyusunan handout Olimpiade dengan strategi heuristik dan penyusunan artikel ilmiah. Artikel tersebut disusun berdasarkan hasil pelatihan dan pendampingan
Pendampingan pelatihan olimpiade ini juga disambut baik oleh siswa siswi pelatihan olimpiade, dimana mereka merasa nyaman saat pendampingan pelatihan berlangsung yang dilakukan oleh teman teman mahasiswa.Â
sebanyak 10 orang siswa siswi gabungan dari kelas 7, 8 dan 9 mengikuti pelatihan olimpiade ini dengan penuh antusias dan cepat tanggap dalam mengerjakan soal - soal olimpiade yang diberikan oleh kakak kakak mahasiswa.
Kegiatan ini ditutup dengan memberikan reward kepada mereka yang telah mengikuti pelatihan dan pendampingan olimpiade matematika berbasis strategi heuristik.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H