Ketiga yakni bergaul bersama orang-orang yang supportif. Dengan anda bergaul dan mencari orang-orang yang supportif maka anda akan menjadi diri anda, artinya pilihan yang akan anda pilih tergantung pada diri anda bukan orang lain, karena teman akan selalu mensupport apa yang menjadi pilihan diri anda sendiri.Â
Misalnya ketika kamu melihat orang lain yang dapat liburan dengan mewah, kemudian mungkin ekonomi anda tidak secukup orang itu maka anda tidak akan mengerti gengsi tersebut, dan disisi lain anda mempunyai orang yang mensupport anda atas segala pilihanmu.Â
Karena jika anda tidak mempunyai orang yang selalu mensupport maka bisa jadi orang lain akan mempengaruhi untuk menuruti gengsi tersebut.
Keempat yaitu tonjolkan apa yang menjadi kelebihan pada diri anda. Dengan begitu anda akan sulit mengalami social comparison. Justru malah orang lain akan terinspirasi oleh diri anda.
Perlu digarisbawahi, pendapat atau pilihan yang paling utama adalah pilihan diri kita sendiri, bukan orang lain. Proses perbandingan atau social comparison harus anda kontrol dengan ketat, baik dan benar agar membentuk hasil positif.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H