Pertama, menentukan anggaran maksimal untuk anggaran self reward anda.
Kedua, Membeli segala barang, makanan atau minuman sesuai kebutuhan agar nantinya dapat bermanfaat untuk diri anda.
Ketiga, mengubah mindset atau pikiran bahwa self reward tidak  melulu tentang uang. Karena banyak orang yang mengartikan bahwa self reward harus uang, namun kenyataannya self reward dapat juga  berupa olahraga, me time seperti nonton film, drama, membaca buku, membersihkan rumah dan sebagainya.
Keempat, tanya pada diri pribadi akan perlunya self reward agar tidak keseringan dan tidak menjadi kebiasaan agar tidak ada paksaan.
Kelima, jangan berdasar menuruti gengsi, karena di zaman modern ini banyak orang yang melakukan self reward guna menuruti gengsi yang terlalu tinggi, jangan karena circle pertemanan atau tren yang sedang hits. Karena jika hal itu terjadi anda akan sulit merasa puas.
Perlu diingat bahwa self reward sangat boleh dilakukan, namun jangan dilakukan dan dijadikan sebagai rutinitas anda hingga dapat membuat anda melakukan impulsif.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H