Serba-serbi Kuliner Suku Sasak
Selain membicarakan keunikan budaya Sasak, salah satu yang menarik dan disukai oleh para pengunjung atau wisatawan ialah kulinernya. Sate Bulayak adalah makanan khas suku Sasak. Sate ini berbahan dari daging sapi atau ayam dengan bumbu kacang yang sangat berbeda yang kita temui. Bumbu kacang ini berasal dari kacang tanah, lalu ditambah bumbu-bumbu lain seperti santan kelapa, bawang merah, bawang putih, ketumbar, lada menciptakan sate ini semakin nikmat. Terlebih lagi, lontong yang berkulit daun kelapa dari kekhasan sate bulayak ini. Lontong ini dililiti dengan kulit pisang secara melingkar. Untuk membukanya harus dengan gerakan memutar.Â
Dari kuliner tersebut, mencirikan lambang kesederhanaan dan keterampilan dari suku Sasak. Â Seperti disebutkan, konsep keterampilan dalam membungkus lontong dengan cara dililit oleh kulit daun kelapa tergambar masyarakat Sasak yang terbiasa menenun kain. Sementara itu, masyarakat Sasak percaya bahwa mereka apabila dirinya telah makan dengan lauk pauknya, jika tanpa lauk pauk maka mereka dirinya belum makan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H