Siapa yang tak kenal dengan makanan sushi...? Salah satu ikon kuliner yang terkenal di Jepang. Bentuknya unik, kecil, imut dan ada ikan mentah di atasnya. Bagi sebagian orang asing ketika menapaki kaki di negeri Sakura ini pasti pada awalnya berpandangan baha sushi itu amis lah, tidak enak lah, menjijikkan lah. Padahal andaikan orang asing itu sudah mencobanya sekali pasti akan berpendapat lain tentang sushi ini. [caption id="attachment_291627" align="aligncenter" width="617" caption="Salah satu macam sushi di Jepang (dok.pri)"][/caption] Sushi adalah makananya yang berasal dari beras yang dimasak dipadukan dengan beberapa bumbu-bumbu rahasia dan biasanya ditambah dengan topping potongan ikan mentah atau produk laut lainnya. Ada beberapa macam bentuk dan nama dari sushi ini yaitu Chirashizushi, Inarizushi, Makizushi, Narezushi, Nigirizushi, dan Oshizushi. Biasanya condiments dari makanan ini adalah soy sauce dan wasabhi. [caption id="attachment_291630" align="aligncenter" width="617" caption="Aneka macam sushi (dok.pri)"]
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H