Mohon tunggu...
Paulus Tukan
Paulus Tukan Mohon Tunggu... Guru - Guru dan Pemerhati Pendidikan

Mengajar di SMA dan SMK Fransiskus 1 Jakarta Timur; Penulis buku pelajaran Bahasa Indonesia "Mahir Berbahasa Indonesia untuk SMA", Yudhistira.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Indahnya Saling Memaafkan, tapi Lebih Indah Lagi Saling Mengampuni

13 Mei 2021   21:55 Diperbarui: 13 Mei 2021   22:31 1165
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Memang terkesan indah, elok dan beretika bila kita bisa memaafkan orang lain. Hidup terasa indah. Indahnya saling memaafkan. Indahnya hidup bersama dalam kedamaian.

Beda Konteks, Beda Makna

Waktu telah mengikis makna kata maaf dan memaafkan, Untuk membuktikannya, saya mulai dengan mengartikan kata-kata tersebut menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). 

Ampun artinya pembebasan seseorang dari tuntutan karena melakukan kesalahan atau kekeliruan; maaf. Mengampuni artinya memberi ampun atau memaafkan. 

Maaf artinya pembebasan seseorang dari hukuman (tuntutan, denda dan sebagainya) karena suatu kesalahan; ampun. Memaafkan artinya memberi ampun atas kesalahan dan sebagainya; tidak menganggap salah dan sebagainya lagi.

Tampak bahwa kata maaf, ampun, memaafkan dan mengampuni memiliki arti yang sama dalam KBBI.

Namun, dalam kenyataan sehari-hari, kita menjumpai kalimat-kalimat ini.

  1. Maaf, saya terlambat.

           *Ampun, saya terlambat.

  1. Maaf, ada nyamuk di pipi Bapak.

            *Ampun, ada nyamuk di pipi Bapak.

  1. HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    3. 3
    4. 4
    5. 5
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
    Lihat Sosbud Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun