4. Suatu sekolah SMP memiliki lingkungan sekolah yang cukup luas dengan keragaman taman, kebun dengan beragam tanaman akan membelajarkan materi IPA klasifikasi tumbuhan yang memiliki kharakteristik faktual. Model dan penilaian yang sesuai dengan keadaan sekolah tersebut adalah... .Â
A. Pembelajaran discovery dengan penilaian tes pilihan gandaÂ
B. Pembelajaran berbasis masalah dengan penilaian kinerjaÂ
C. Pembelajaran berbasis proyek dengan penilaian portofolioÂ
D. Pembelajaran discovery dengan penilaian unjuk kerja*Â
E. Pembelajaran saintifik dengan penilaian angket sikapÂ
5. Materi esensial IPA di bawah ini yang tepat untuk dibelajarkan pada siswa SMP adalah ....Â
A. pembelahan sel: mitosis dan meiosis       B. keseimbangan lingkungan: kerusakan lingkunganÂ
C. ciri-ciri virus: struktur dan ciri      D. energi dalam sistem kehidupan: transformasi energi*   E. kingdom monera: pengecatan gramÂ
6. Analisislah kompetensi dasar di bawah ini! Mengidentifikasi sistem organisasi kehidupan mulai dari tingkat sel sampai organisme dan komposisi utama penyusun sel Berdasarkan analisis yang dilakukan, maka jenis media pembelajaran yang paling tepat untuk kompetensi dasar tersebut, adalah....Â
A. modul dan lembar kerja peserta didikÂ