Mohon tunggu...
Panggih Septa Perwira
Panggih Septa Perwira Mohon Tunggu... lainnya -

Saya seorang mahasiswa di salah satu perguruan tinggi swasta di Karawang, Jawa Barat. Selain kuliah, kesibukan sehari-hari saya adalah menjadi seorang wartawan di salah satu surat kabar yang berada di Karawang. Contact Me FB : Panggih Septa Perwira Twitter : Panggih09

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Impian Bising di Terminal

29 Maret 2016   08:17 Diperbarui: 29 Maret 2016   08:23 39
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Fiksiana. Sumber ilustrasi: PEXELS/Dzenina Lukac

Barangkali terminal ini jadi saksi.

Tempat lahirnya para perantau hebat di bumi pertiwi.

Ada pemuda - pemudi, merantau karena harga diri.

 

Ibu-ibu dengan anak kecil digendongannya, merantau untuk sekedar membantu keuangan suami.

 

Pun bapak-bapak setengahbaya itu, dengan setelan baju yang belum diseterika, lusuh, merantau untuk membuktikan ia sanggup menafkahi anak istri.

 

Barangkali, benang merahnya adalah demi sesuap nasi. Bahwa mereka butuh makan agar perut dapat terisi.

 

Ah, mungkin mereka sadar pendidikan mereka tak tinggi. Sadar bahwa tak ada celah untuk korupsi. Yang mereka tahu, merantau adalah jalan untuk meraih mimpi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun