Penting untuk mencatat bahwa diatas hanyalah satu dari banyaknya contoh perilaku diskriminatif di kehidupan bermasyarakat. Sebagai bangsa Indonesia yang menjunjung tinggi akan nilai-nilai bhineka tunggal Ika sangat penting untuk menjunjung tinggi akan kebersamaan meskipun berbeda keyakinan, ras maupun pendapat, jika tidak begitu maka bangsa kita tidak akan terbentuk untuk menjadi bangsa yang lebih baik.Â
Nama: Pamela Rachma Abadi
NIM: 231320000792
Dosen Pengampu: Dr. WAHIDULLAH, S.H.I., M.H.
Mata Kuliah: Kewarganegaraan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H