Setiap membeli pangan jajanan, misalnya, selalu memperhatikan keamanannya. Pangan jajanan yang dikonsumsi harus sehat. Pangan jajanan yang sehat tidak harus mahal. Ini dapat dijadikan budaya dalam keluarga.
Dengan begitu, kapan dan di mana pun anak berada --sekalipun tanpa orangtua-- tetap memiliki prinsip terhadap pangan jajanan. Mereka selektif dan berhati-hati saat membeli pangan jajanan. Jika hal ini sudah menjadi gaya hidup, mereka pasti menginspirasi banyak orang.
Semoga.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H