Mohon tunggu...
Cahyadi Takariawan
Cahyadi Takariawan Mohon Tunggu... Konsultan - Penulis Buku, Konsultan Pernikahan dan Keluarga, Trainer

Penulis Buku Serial "Wonderful Family", Peraih Penghargaan "Kompasianer Favorit 2014"; Peraih Pin Emas Pegiat Ketahanan Keluarga 2019" dari Gubernur DIY Sri Sultan HB X, Konsultan Keluarga di Jogja Family Center" (JFC). Instagram @cahyadi_takariawan. Fanspage : https://www.facebook.com/cahyadi.takariawan/

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Pendidikan Anak, Dimulai dari Mana?

25 Juli 2022   20:11 Diperbarui: 25 Juli 2022   20:21 1099
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Imam As-Suyuthi adalah seorang ulama yang dijuluki sebagai "ibnul kutub" (si anak buku), karena ia lahir di antara kitab-kitab. Ayah dari Imam As-Suyuthi bernama Abu Bakr Muhammad bin Abi Bakr. Beliau adalah ulama ahli fikih, nahwu, sharaf, dan bayan, yang banyak menulis kitab. Abu Bakr adalah seorang ulama yang faqih akan berbagai cabang ilmu agama, serta banyak mengkaji kitab.

Pada suatu hari, Abu Bakr meminta tolong kepada istrinya yang sedang hamil untuk mengambilkan sebuah buku, di antara sangat banyak buku yang ada di rumahnya. Sesampai di tempat buku tersebut, bayi terlahir. Inilah kisah kelahiran Jalaluddin As-Suyuthi yang lebih dikenal dengan sebutan Imam As-Suyuthi. Ia lahir di antara kitab-kitab yang dikaji dan ditulis ayahnya. (4)

Dari seorang alim dan salih, lahirlah anak yang alim dan salih pula. Maka jika ingin mendidik anak dengan baik dan ingin memiliki anak yang baik, hendaknya memilih calon pasangan hidup yang baik. Dari sinilah pendidikan anak dimulai.

Catatan

  • (1) Dikutip dari artikel berjudul "Memilih Isteri dan Berbagai Kriterianya" karya Abu Hafsh Usamah bin Kamal bin Abdir Razzaq, dalam: https://almanhaj.or.id
  • (2) Dikutip dari buku "Memilih Jodoh dan Tatacara Meminang dalam Islam" karya Husein Muhammad Yusuf, terbitan Gema Insani, 1990.
  • (3) Ibid.
  • (4) Dikutip dari artikel berjudul "Pengaruh Keshalihan Orang Tua Terhadap Anak" karya Isruwanti Ummu Nashifa, dalam: https://muslimah.or.id

Bahan Bacaan

Abu Hafsh Usamah bin Kamal bin Abdir Razzaq, Memilih Isteri dan Berbagai Kriterianya, https://almanhaj.or.id

Husein Muhammad Yusuf, Memilih Jodoh dan Tatacara Meminang dalam Islam, Gema Insani, Jakarta, 1990

Isruwanti Ummu Nashifa, Pengaruh Keshalihan Orang Tua Terhadap Anak,
https://muslimah.or.id

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun