Mohon tunggu...
Ozy V. Alandika
Ozy V. Alandika Mohon Tunggu... Guru - Guru, Blogger

Seorang Guru. Ingin menebar kebaikan kepada seluruh alam. Singgah ke: Gurupenyemangat.com

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

3 Persamaan Kompasiana dengan Gula Aren

8 September 2020   16:30 Diperbarui: 8 September 2020   16:54 341
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gula Aren. Dok. Ozy V. Alandika

Sebagai Kompasianers, rasanya kita tak pernah bosan mengulik dan menilik segala sesuatu yang berhubungan dengan Kompasiana. Entah itu tentang tips dan trik kepenulisan, teman-teman K-ners, K-Rewards, fitur terbaru, admin K, hingga suka duka menulis seluruhnya terus tercurah.

Buktinya? Setiap minggu, topik bahasan tentang Kompasiana selalu hadir di beranda para pembaca.

Terkadang, asal dari tulisan itu ialah dari jari-jari manis para Kompasianer pemula.

Tapi, jangan salah! Terkadang pula, cukup banyak para Kompasianer senior dengan "rela hati" untuk ikut meramaikan suasana.

Alasan mereka macam-macam. Ada Kompasianer yang mengaku kembali "turun gunung", ada Kompasianer yang mendeklarasikan tata cara kepenulisan yang "Kenthir", bahkan banyak pula Kompasianer yang membulatkan niatnya secara murni untuk berbagi.

Jujur saja, aku malah senang dengan kehadiran para Kompasianer berikut dengan keriuhan yang mereka ciptakan.

Bagaimana tidak, kalau media yang mengusung jargon "Beyond Blogging" ini adem-adem saja tanpa diwarnai pro-kontra, maka perwujudan "lebih dari sekedar ngeblog" jadi berasa kurang semangat dan kurang bertekad untuk menghadirkan sesuatu yang lebih bermakna bagi khalayak.

Kompasiana.
Kompasiana.

Maka dari itulah, eksistensi Kompasiana juga akan sangat bergantung dengan sepak terjang para Kompasianers-nya. Tapi, aku tidak akan mengulik lebih dalam tentang Kompasiana. Aku takut tenggelam, soalnya aku tak bisa berenang. Hemm

Di usia 1 tahun 2 bulan "berteduh" di Kompasiana, aku mencoba untuk mencocok-cocokkan Kompasiana dengan Gula Aren. Maksa banget kayaknya, ya! Gak masalah. Kalo gak cocok kan tinggal pilih yang lain. Tapi, kalaupun masih berkukuh hati untuk memilihku, ya silakan! Hohoho

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun