Mohon tunggu...
Joseph Osdar
Joseph Osdar Mohon Tunggu... Jurnalis - Wartawan

Lahir di Magelang. Menjadi wartawan Harian Kompas sejak 1978. Meliput acara kepresidenan di istana dan di luar istana sejak masa Presiden Soeharto, berlanjut ke K.H Abdurrahman Wahid, Megawati, SBY dan Jokowi.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Perjalanan (Seri 1): Manado, Sulut, dan Don

22 Maret 2024   12:45 Diperbarui: 23 Maret 2024   17:03 310
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Suasana Pasar Beriman, Tomohon, 30 kilometer selatan Manado, menjelang buka puasa, Rabu, 20 Maret 2024.

Tidak lama lagi Don akan melepaskan kursi gubernurnya (2025). Hermawan Kartajaya punya visi. Ia berharap apa yang telah diletakan Don di Sulawesi Utara ini diteruskan oleh penggantinya. Penggantinya harus sevisi dengan Don. Siapakah dia?

Tentu bukan mereka yang tinggal di Jakarta dengan pongah dan "tidak tahu malu" memasang baliho besar tentang dirinya sendiri di beberapa kawasan di Manado dan sekitarnya. Jangan sampai baliho-baliho besar hanya jadi sampah saja, ya.

Suasana politik usai pemilihan presiden dan anggota parlemen di kawasan ini masih hangat, masih jadi pembicaraan di mana-mana.

Seorang wakil menteri dan seorang pensiunan jenderal polisi telah tumbang, tidak terpilih dalam pemilihan anggota Dewan Perwakilan (DPR RI). Ini jadi pembicaraan di provinsi ujung utara Sulawesi.

Selamat malam untuk Manado, Tondano dan Sulawesi Utara. Tuhan memberkati.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun