Mohon tunggu...
Oman Salman
Oman Salman Mohon Tunggu... Guru - Guru SD. Surel: salmannewbaru@gmail.com

Sedang belajar memahami anak dan ibunya...

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Arti Guru dalam Perspektif Sufistik, Arti Kata Vocation, dan Cinta

28 Januari 2021   08:15 Diperbarui: 13 September 2022   10:57 1597
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sebagai kesimpulan, melihat arti guru dari sudut pandang sufistik menunjukkan bahwa tugas guru teramat sangat berat. Dibutuhkan totalitas dan pengabdian. Tidak salah jika guru disebut sebagai profesi yang mulia. Bahkan dulu kita mengenal istilah "Guru adalah pahlawan tanpa tanda jasa."

Namun demikian, melihat arti Vocation di atas, semua pekerjaan, tak hanya guru, pada dasarnya pula adalah pengabdian kepada kemanusiaan, pengabdian kepada kehidupan, dan sebuah panggilan Tuhan. Dan ini adalah sesuatu yang mulia.

Dengan menghadirkan ruh, jiwa, spirit, dalam pekerjaan, bukan hal mustahil jika peran yang sangat ideal dan berat tersebut, akan dapat terwujud menjadi sebuah realitas yang ideal. 

Bekerja dengan ruh, jiwa, spirit, adalah pekerjaan yang didasari oleh rasa cinta. Tanpa paksaan.

"Choose a job you love and you will never have to work a day in your life" -Confucius

Salam

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun