Mohon tunggu...
Olvia Nursaadah
Olvia Nursaadah Mohon Tunggu... Lainnya - Writer

Meneliti, Mengabdi, Mengajar. Hobi: Nonton badminton, sepak bola, voly, baca, dan nulis apapun itu.

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

10 Tips Mengatasi Burnout Akademik

25 September 2023   14:39 Diperbarui: 25 September 2023   14:53 416
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Adanya daftar skala prioritas dapat membantu untuk fokus pada setiap kegiatan dan juga semua kegiatan menjad lebih teratur.

6. Belajar sesuai dengan kemampuan

Setiap orang memiliki kemampuan belajar yang berbeda-beda, untuk itu lakukan kegiatan belajar sesuai dengan kemampuan yang kamu miliki.

Bagi kamu yang tidak biasa mengerjakan tugas dalam waktu mendekati deadline, atau tidak bisa mencerna materi pembelajaran secara cepat lakukan secara bertahap dan perlahan agar lebih memudahkan.

7. Lakukan kegiatan yang membuat kamu nyaman

Untuk mengatasi burnout akademik kamu juga bisa melakukan kegiatan yang dapat membuat kamu nyaman. Kegiatan yang nyaman adalah kegiatan yang dimana kamu tidak merasa tertekan dalam mengerjakannya.

8. Sosialisasi

Aktif dalam bersosialisasi dengan orang-orang disekitar, bisa menjadi salah satu cara untuk meredakan burnout akademik yang sedang dialami.

9. Olahraga

Berolahraga bisa mengatasi burnout akademik yang sedang dialami. Olahraga yang melibatkan aktivitas fisik seperti berlari, berenang, bersepeda, dan jenis olahraga lainnya dapat membantu mengurangi stress dan juga meningkatkan hormon bahagia.

10. Segera meminta bantuan pada ahli

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun