Nah, itulah sedikit langkah sederhana yang dapat kita lakukan untuk menjaga tubuh kita agar tetap sehat, bugar, dan tidak mudah lelah saat menjalani ibadah puasa. Semakin kita dapat menjaga kesehatan dan kekebalan tubuh harapannya ibadah selama bulan Ramadan menjadi lebih optimal tanpa gangguan.
Cilacap, 06 April 2023
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI