Mohon tunggu...
Fauji Yamin
Fauji Yamin Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Tak Hobi Nulis Berat-Berat

Institut Tinta Manuru (faujiyamin16@gmail.com)

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Bagian Terpotong yang Terlupakan

9 Agustus 2020   17:32 Diperbarui: 10 Agustus 2020   21:26 251
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Memancing di Pelabuhan Tembal Halmahera Selatan (Dokumentasi pribadi)

Saya terkadang menerima petuah-petuah, tentang hidup yang paling sering serta cerita-cerita yang jarang di temukan di buku. Kesederhanaan, tenggang rasa, gotong royong, religius, adat istiadat adalah beberapa dinamika yang membalut erat pada kehidupan masyarakat pesisir. 

Pengambilan Video (Dokumentasi pribadi)
Pengambilan Video (Dokumentasi pribadi)
Kedua bagi saya ialah obat terapi ampuh
Setiap kali ke desa yang hidup di pesisir saya selalu merasa begitu tenang dan segar. Selain segar ide, rasa penasaran juga bakalan terobati. 

Penatnya aktivitas perkotaan dengan segala bentuk kegiatan yang dijalani secara tidak langsung mempengaruhi psik pada diri. Beban kerja dan lingkungan yang tak ada habisnya. 

Sehingga, setiap kali menemui mereka rasa-rasanya semua bagian diri terutama pikiran yang menangung paling berat terasa plong. Bayangkan saja, makan ikan segar, ngopi dibelakang pantai, melihat anak-anak mandi dan mancing, nelayan-nelayan yang membenarkan perahu dan jala, ibu-ibu yang mengebulkan tungku masak, dll tidak pernah didapatkan di kota.

Menemui Para Nelayan (Dokumentasi pribadi)
Menemui Para Nelayan (Dokumentasi pribadi)
Kedua, tanggung jawab. Yap, ketertarikan pada sosial ekonomi telah membawa diri pada satu tujuan. Advokasi, di mana pun kaki melangkah, walaupun, secara serius jarang dibagikan di kompasiana dan kebanyakan di muat ke media-media cetak lokal. Dan, diangkat ke Desertasi Karya Ilmiah yang akan di pertanggung jawabkan pada pertengahan Agustus ini. Semoga saja suatu waktu saya memutuskan untuk memfokuskan diri menulis yang agak serius mengenai kondisi sosial ekonomi di Kompasiana. 

Tujuan pelesiran baik ke pelosok desa bahkan pesisir ialah advokasi. Yap, hal ini bagian dari tanggung jawab diri dan tantangan agar kebijakan tak salah kaprah. Sebab selama ini, terlalu banyak euforia kemegahan tentang kekayaan laut dan pesisir yang di degungkan oleh mereka di atas sana. Dan lupa bahwa ada yang mati di bawah sana karena kebijakan yang tak pro kesejateraan. Terima Kasih.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun