Mohon tunggu...
Nutfah Fauzan Azima
Nutfah Fauzan Azima Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Mahasiswa

Khawatirlah ketika kamu diam di tempat, bukan ketika kamu melangkah maju.

Selanjutnya

Tutup

Parenting

Bagaimana Islam Memandang Child Abuse?

4 Oktober 2022   23:59 Diperbarui: 5 Oktober 2022   13:44 336
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Parenting. Sumber ilustrasi: Freepik

Salah satu hak anak dalam Islam adalah mendapatkan perhatian dan kasih sayang penuh dari orang tuanya.

Perlukah Hukuman Dalam Mendidik Anak?

Islam juga memberlakukan sanksi dalam mendidik anak. Namun, pemberian sanksi merupakan pilihan terakhir dan harus sesuai dengan rambu-rambu  yang telah digariskan Islam.

Hukuman Yang Dilarang Dalam Islam 

Islam melarang keras segala bentuk hukuman yang mengandung unsur kekerasan seperti: Timbulnya bekas atau cacat fisik pada anak. Dan hukuman yang diberikan menimbulkan bekas pada jiwa anak, hingga mempengaruhi kondisi psikis/emosi.

Child Abuse di Zaman Jahiliyyah

Pada masa sebelum Islam, ketika anak perempuan lahir, mereka akan dikubur hidup-hidup. Jika selamat dari siksaan seperti itu, maka mereka akan hidup dalam keadaan hina dan tidak diberikan hak waris.

Bukti bahwa anak perempuan itu dikubur hidup-hidup adalah firman Allah ta'ala:

"Dan apabila bayi-bayi perempuan yang dikubur hidup-hidup ditanya, karena dosa apakah dia dibunuh." (QS.At-Takwir: 8-9)

Kelembutan Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam 

Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam mencium cucunya, Al-Hasan bin 'Ali, dan di sisi Nabi shallallahu  'alaihi wa sallam ada Al-Aqro' bin Haabis At-Tamimiy yang sedang duduk.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun