Mohon tunggu...
Nurul Rachmawati
Nurul Rachmawati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Matematika

Menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Membantu Membersihkan Musholla Setelah Acara Syukuran Idul Fitri

18 Mei 2022   22:12 Diperbarui: 18 Mei 2022   22:17 393
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Setelah itu para panitia musholla juga membahas berbagai keperluan musholla dan apa yang harus disampaikan pada masyarakat, seperti pengeluaran pemasukkan, dan untuk apa saja yang diperlukan.

Setelah itu makanan dan minuman yang tadi sudah dibawa dibagi-bagi dan dibawa pulang kerumah masing-masing. Tidak dimakan di musholla karena pada saat idul fitri atau idul adha biasanya masing-masing orang mempunyai acara sendiri.

Kegiatan tersebut menghasilkan banyak sampah karena bekas makanan dan minuman yang tersisa. Tugas pengurus musholla yang biasanya membersihkan. Karena sisa makanan dan minuman yang tercecer di lantai biasanya memberi noda kotor  pada lantai. Harus dipel untuk membersihkan noda tersebut.

Dokpri
Dokpri

Pertama disapu dahulu untuk membersihkan sisa-sisa makanan dan plastik-plastik yang tertinggal di dalam musholla. Lalu dipel pertama menggunakan air bersih untuk membersihkan noda-noda kotor di lantai. Pel yang kedua menggunakan air pewangi lantai, agar musholla kembali bersih dan wangi. Setelah lantai kering karpet di pasang kembali seperti semula.

Bukan hanya setelah kegiatan, sebelum kegiatan pun harus dibersihkan dahulu. Agar kegiatan berjalan dengan nyaman tanpa gangguan. Pengurus musholla menyiapkan tempat untuk orang-orang yang akan datang, yang tentunya harus bersih.

Acara yang harus membawa makanan ke dalam musholla biasanya karpet untuk sholat diganti dengan karpet biasa atau hanya di lantai. Untuk pengantisipasi makanan atau minuman yang tumpah dan tidak mengenai barang barang untuk keperluan ibadah.

Membersihkan masjid atau musholla dilakukan secara rutin seminggu sekali oleh pengurus yang ditunjuk untuk menjadi seksi kebersihan. Biasanya ada juga yang suka rela mengajukan untuk membersihkan. 

Memersihkan masjid atau musholla itu akan mendapatkan banyak pahala karena ikut menjaga rumah Allah SWT agar terjaga kebersihannya dan ke indahannya. Bersih- bersih dilakukan setiap hari jumat, hari yang sangat baik bagi umat islam.

Kegiatan kebersihan yang dilakukan yaitu menyapu, mengepel, membersihkan atap-atap, membersihkan kaca, membersihkan area sekitar masjid, dan mencuci karpet. 

Setiap sebelum bulan puasa biasanya banyak orang yang akan bergotong royong membersihkan masjid atau musholla. Ada yang bertugas membersihkan area dalam musholla, ada yang membersihkan area luar musholla, mencuci karpet, dan mengecat. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun