Mohon tunggu...
Nurul Fakih
Nurul Fakih Mohon Tunggu... Guru - Guru

Berbagi Pengalaman Baik Dan Menjadi Inspirasi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Best Practice/Implementasi Pembelajaran Inovatif

24 Februari 2024   13:29 Diperbarui: 24 Februari 2024   13:48 191
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Implementasi Pembelajaran Inovatif Model Project Based Learning (PjBL ) 

Dalam Pembelajaran Pendidikan Pancasila Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa kelas VII

Tujuan yang ingin dicapai  : Meningkatkan motivasi belajar peserta didik kelas VII dalam pembelajaran pendidikan pancasila pada materi Mampu Mengidentifikasi Keberagaman suku,agama,ras dan antar golongan dalam bingkai bhineka tunggal ika

Penulis : Nurul Fakih

Situasi :

Kondisi yang menjadi latar belakang masalah adalah :         

  • Metode pembelajaran kurang bervariasi
  • Sumber belajar yang digunakan siswa masih terbatas
  • belum mengintegrasikan Technological Pedagogical Content Knowledge (TPACK) dalam proses pembelajaran yang menantang
  • Kurang menciptakan kegiatan pembelajaran yang inovatif dan kreatif.
  • Pembelajaran belum berbasis HOTS
  • Hasil belajar rata-rata siswa rendah hal ini dibuktikan dengan  perolehan nilai siswa

Mengapa best practice (Praktik baik) ini sangat  penting

Karena :

  • Pembelajaran yang bervariasi meningkatkan semangat belajar peserta didik
  • Praktik pembelajaran bisa dijadikan contoh penerapan pembelajaran inovatif oleh para guru lain di sekolah yang ingin memanfaatkan media teknologi dalam pembelajaran
  • Praktik pembelajaran dengan memanfaatkan TPACK bisa memotivasi saya untuk membuat inovasi-inovasi baru dalam pembelajaran
  • Pembelajaran ini bisa membangkitkan jiwa kempetisi peserta didik                                                                 

Peran dan tanggung jawab saya dalam mendesain praktik pembelajaran inovatif adalah sebagai berikut:

  • Menganlisis capaian pembelajaran
  • Menentukan tujuan pembelajaran
  • Merancang modul ajar beserta lampirannya,seperti bahan ajar
  • Melakuka riset untuk menemukan materi ajar,metode,model,media pembelajaran yang menarik sesuai dengan kompetensi peserta didik
  • Merancang penilaian yang sesuai dan menentukan langkah-langkah pembelajaran sesuai dengan kompetensi yang ingin dicapai tujuan pembelajaran
  • Menentukan media pembelajaran berbasis TPACK.
  • Merancang Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD), dan instrument penilaian (Evaluasi )
  • Menentukan masalah yang akan didiskusikan dan solusi pemecahan masalah

Tantangan :

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun