Ke dua, dinding bangunannya yang mulai memudar karena asap bakar sate. Jika dilakukan pengecatan ulang,  tentu ruangan yang relatif luas itu akan terlihat apik. Sedikit banyaknya berpengaruh pada  kenyamanan pengunjung. Mohon maaf pada pemilik sate amir, jika masukan ini terlalu lancang.
Demikian artikel ini ditulis sebagai partisipasi saya untuk topik pilihan bertema Sate Nusantara. Jika kebetulan kalian berkunjung ke Kota Sungai Penuh atau ke Kabupaten Kerinci, jangan lupa singgah di  di alamat seperti tertulis di atas. Lengkapi pengalaman kalian dengan mencoba pedas dan enaknya sate amir. Sekian dan terima kasih. *****
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H