Mohon tunggu...
Nurmala Sari
Nurmala Sari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Pelajar

Menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Fungsi Belajar Jurnalistik Media Cetak dan Online di Era Digital

29 Februari 2024   22:54 Diperbarui: 29 Februari 2024   22:58 116
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Menulis sebuah berita diperlukan ide-ide dan tulisan yang mampu menarik perhatian pembaca. Menulis berita tidak hanya menulis saja, namun kita juga harus mampu menarik perhatian pembaca dengan tulisan atau bahasa yang kita gunakan di dalamnya.

6. Media penyebaran informasi

Media cetak dan media online merupakan alat untuk menyebarkan sebuah informasi. Dengan menggunakan media cetak dan online penyebaran berita akan mudah sampai kepada masyarakat, tanpa proses yang panjang. Sebelum adanya media online, berita hanya disebarkan dalam media cetak, misalnya media koran. Namun, seiring perkembangan zaman berita dapat disebarkan dengan mudah melalui media online. Dengan menulis sebuah berita, lalu membagikannya kepada orang lain, tanpa disadari kita juga berpartisipasi dalam penyebaran informasi atau berita.

7. Menginspirasi

Berita yang disebarkan pada media cetak dan online juga harus dapat menginspirasi masyarakat. Misalnya dengan menyebarkan berita yang mampu memberikan inspirasi atau ilham untuk tetap semangat dalam bekerja.

8. Media hiburan dan edukasi

Berita yang disebarkan tidak hanya monoton kepada berita-berita pemerintahan saja. Tapi, berita yang disebarkan dapat juga sebagai media yang mampu menghibur masyarakat, contohnya berita tentang entertaiment dan public figure, yang mengandung edukasi untuk masyarakat.

9. Berpikir kritis

Kehadiran jurnalistik akan membantu masyarakat untuk berpikir kritis, membedakan mana berita yang bersifat fakta dan mana yang cuma hoaks.

10. Meningkatkan literasi

Perkembangan jurnalistik dalam media cetak dan online tanpa kita sadari dapat meningkatkan minat baca masyarakat Indonesia. Dalam kata lain, tingkat literasi meningkat, terutama literasi digital, masyarakat dengan mudahnya mengakses berita di mana saja dan kapan saja.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun