Lagi, tak ada cara lain, selain tetap meneruskan langkahmu itu. Sambil terus mengeluh dan berpeluh-peluh. Kau yakinkan dirimu akan baik-baik saja. Tak apa menjadi sendiri. "Jika ini jalanku untuk terus beduaan dengan Tuhan-Ku. Semoga Engkau tak menyerah terhadapku yang sungguh tak tahu diuntung ini ya Tuhan!"
Sekian, keluh hamba pinggir jalan tentang kesendirian dan kemandirian (katanya).
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!