Lagi, tak ada cara lain, selain tetap meneruskan langkahmu itu. Sambil terus mengeluh dan berpeluh-peluh. Kau yakinkan dirimu akan baik-baik saja. Tak apa menjadi sendiri. "Jika ini jalanku untuk terus beduaan dengan Tuhan-Ku. Semoga Engkau tak menyerah terhadapku yang sungguh tak tahu diuntung ini ya Tuhan!"
Sekian, keluh hamba pinggir jalan tentang kesendirian dan kemandirian (katanya).
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI