Mohon tunggu...
Nuril Izzati
Nuril Izzati Mohon Tunggu... Penjahit - Ibu dari 3 orang anak

Dunia ibarat surga bagi orang kafir, tapi penjara bagi orang beriman

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Bukan Standar Ganda, tapi Memang

15 Juni 2019   00:29 Diperbarui: 15 Juni 2019   00:42 73
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemerintahan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Maka bila ada kedzoliman dan penyelewengan, pasti karena penguasanya yang dzolim dan menabrak aturan. Bukan karena aturannya yang salah.

Lalu, bagaimana solusinya?

Bila kesalahan ada pada orangnya, maka yang harus kita lakukan adalah mengupgrade kualitas orangnya. Supaya yang tadinya "gaptek" (gagap teknologi) bisa jadi "meltek" (melek teknologi). Alias yang tadinya dzolim jadi adil. Dengan cara apa? Dengan cara diberi nasihat.

Atau bila orangnya tidak bisa diupgrade/diberi nasihat, maka bisa kita ganti dengan seseorang yang kualitasnya lebih baik lagi. Sebab seorang Khalifah bisa diberhentikan bila ia melanggar hukum syara'. 

Tapi lain halnya bila kesalahan ada pada sistemnya maka tidak ada jalan lain selain harus mengganti sistemnya. Seperti hape jadul tadi. Tidak ada jalan lain selain harus diganti dengan smartphone. Karena tidak mungkin hape jadul diupgrade. Sebab beda sistem operasi, beda software, beda spesifikasi layar, beda tombol, beda kapasitas baterai, dan beda yang lainnya.

Semoga bisa dimengerti yaa....

Wallahu'alam...

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun