Mohon tunggu...
Nurifah Hariani
Nurifah Hariani Mohon Tunggu... Guru - Guru yang suka membaca dan senang berkhayal

Guru di sebuah sekolah swata di kota Malang, sedang belajar menulis untuk mengeluarkan isi kepala, uneg-uneg juga khayalan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Bu, Anak Saya Tidak Masuk Karena Takut Belum Mengerjakan PR (Bagian I)

29 Desember 2024   12:32 Diperbarui: 29 Desember 2024   14:57 26
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hasyem sepertinya sedang berpikir untuk menjawab pertanyaan saya. Sebenarnya ia sudah seminggu ini tidak masuk sekolah. Hari pertama ia beralasan sakit, hari keempat katanya pergi menengok saudara di luar kota, hari kelima dan keenam tidak ada ijin, hari ketujuh tugas saya yang dijadikan alibi.

Ibunya Hasyem datang, sepertinya ada tetangga yang memberitahunya di tempat kerja yang tidak jauh dari rumah ini. Ia tergopoh-gopoh datang sambil membawa sebungkus gorengan.

"Maaf Bu Guru, jadi merepotkan. Hasyem sudah saya suruh sekolah bahkan sampai mau dihajar sama ayahnya, tapi dasar anaknya ini ndableg tidak mau berangkat juga."

 "Jadi seminggu ini Hasyem bolos ya. Ngapain di rumah?"

Bersambung

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun