Mohon tunggu...
Nur Halimah
Nur Halimah Mohon Tunggu... Buruh - Hanya ingin menjadi diri sendiri

Seseorang yang suka menulis https://www.terpercayanews.com/

Selanjutnya

Tutup

Raket

Juara All England 2022

21 Maret 2022   21:24 Diperbarui: 21 Maret 2022   21:26 188
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Seperti yang kita tau pemain Jepang rata-rata bermain Rally hal ini juga terjadi ketika pertandingan Nami Matsuyama/Chidaru Shiba dan itu berhasil di awal pertandingan Nami/Chidaru berhasil unggul dengan skor cukup telak 7-1 atas Zhang Shu Xian/Zheng Yu

setelah interval Zheng Shu Xian/Zheng Yu mulai bermain menyerang, mereka berusaha menambah poin demi poin cukup berhasil dan mengubah skor 5-12

Tetapi berselang tidak lama Dropshot Shiba berhasil mengubah skor 13-5, Pemain China berusaha kembali menyerang dan mengubah strategi pola permainan mereka, Zhang/Zheng berhasil menambah skor 12-14, tetapi itu tidak berselang lama Nami/Chidaru berhasil meghentikan poin mereka di 13, Nami Matsuyama/Chidaru berhasil menang dengan skor 21-13

Di game kedua tidak ada bedanya jauh dari game pertama apalagi setelah salah satu pemian china mengalami sedikit kecelakaan membuat mereka terhenti dengan skor 9, Nami/Chidaru berhasil menang di set kedua 21-9

Di ganda campuran masih di pegang yang juara Yuta Watanabe/Arisa Higashino, mereka berhasil masuk final setelah mengalahkan unggulan pertama Dechapol  Puavaranukroh/Sapsiree Taeratnachi dalam pertandingan dua set 21-14, 21-15 sedangkan lawanya merupan peraih emas olimpiade tokyo 2020 Wang Yi Lyu/ Huang Do ping melawan mantan rangking 1dunia Zheng Siwei/Huang Ya Qiong 21-7, 13-21, 21-13

Ganda campuran jepang berhasil mengalahkan gan campuran china dalam skor 21-19, 21-19

Berikut ini hasil lengkap pertandingan All England 2022 :

Tunggal Putra :

  • Viktor Alexsen (1) Vs Lakshya Sen : 21-10, 21-15

Tunggal Putri :

  • Akane Yamaguchi (2) Vs An Se Young (4) : 21-15. 21-15

Ganda Putra :

Ganda Putri :

  • Nami Matsuyama/Chiharu Shiba(7) Vs Zhang Shu Xian/ Zheng Yu : 21-19, 21-9

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun