Mohon tunggu...
Nur Fitriah
Nur Fitriah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa STEI SEBI

Topik favorit mengenai ekonomi Islam karena sesuai dengan jurusan saya

Selanjutnya

Tutup

Financial

Inflasi dan Cara Mengatasinya Menurut Pandangan Islam

22 Juli 2022   11:30 Diperbarui: 22 Juli 2022   11:31 485
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Finansial. Sumber ilustrasi: PEXELS/Stevepb

2.Mencegah penimbunan barang dan meningkatkan produksi. Adanya penimbunan barang akan menyebabkan kenaikan harga pada barang tersebut. Hal ini sesuai dengan hukum permintaan dan penawaran, apabila permintaan terhadap suatu barang Tinggi maka permintaan harga pun akan melambung tinggi

3.Moral dan tata kelola pemerintah. Melihat penyebab inflasi itu salah satunya akibat kesalahan manusia, dan manusia juga lah yang menjadi peran utama dalam roda perekonomian. Permasalahan nya pada pemerintah itu sendiri yang mana mereka lah yang seharusnya mengatur kebijakan untuk kesejahteraan masyarakat tapi nyatanya mereka menjadi sumber adanya inflasi. Seperti korupsi, kolusi dan nepotisme yang mereka lakukan sehingga mengakibatkan inflasi. Pemerintah seharusnya dapat memperbaiki moral nya dan tata kelola pemerintah dengan baik agar hal-hal yang tidak diinginkan seperti inflasi tidak terjadi.

4.Melarang sikap berlebihan. Allah tidak menyukai orang yang berlebihan dalam hal apapun itu. Oleh karena itu kita sebagai umat Islam harus menerapkan sikap hemat agar kita menjadi makhluk yang Allah cintai. Seharusnya uang yang kita miliki digunakan untuk kebutuhan sehari-hari dengan secukupnya juga digunakan untuk ibadah seperti zakat ataupun sedekah. Dengan zakat menggunakan uang kita maka berputar uang antar masyarakat satu dengan yang lainnya. 

Dalam hal ini masyarakat yang memiliki uang dan yang membutuhkan uang akan mengalami perputaran uang yang cepat, sehingga jika terjadi percepatan berputar uang, maka inflasi berada dalam angka yang rendah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun