Mohon tunggu...
Nur Asih Jayanti
Nur Asih Jayanti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa - Freelancer // Belajar menulis // CP : menurasih@gmail.com

Senang menulis tentang Pertanian, pangan, dan lifestyle. Enjoy the moment!

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Pertimbangkan Hal Ini Dulu Sebelum Membeli Rumah atau Mobil

7 Februari 2023   10:54 Diperbarui: 7 Februari 2023   11:10 244
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

2. Planning untuk jangka panjang.

Pilihan antara membeli rumah atau mobil dulu perlu dilihat dalam rencana jangka panjang kehidupan kamu dan nilai manfaatnya.

Jika kamu ingin segera menikah dalam waktu 2 atau 4 tahun mendatang, maka pilihan rumah bisa menjadi prioritas. Perlu digaris bawahi, rumah menjadi tempat kita tinggal, berteduh di saat hujan dan panas, serta tempat kumpul bersama keluarga nantinya. 

Rumah dapat menjadi pilihan yang bijak buat kamu. Sementara mobil, kamu masih bisa menggunakan trasnportasi umum bukan?

Namun, apabila kamu belum ada rencana untuk menikah untuk waktu 5 tahun mendatang, membeli mobil bisa kamu pilih. Mobil sebagai alat transportasi sehingga kamu lebih mudah dalam melakukan mobilisasi. 

3. Harga yang mengalami perubahan.

Apapun pilihan kamu antara beli rumah atau mobil, perlu dipahami bahwa nilai harga pasti mengalami perubahan. 

Harga rumah dari tahun ke tahun mengalami kenaikan mengingat semakin sempitnya lahan karena pertumbuhan penduduk. Hal itu yang membuat harga rumah semakin tinggi. 

Di jaman sekarang, banyak marketing yang menawarkan mobil dengan harga terjangkau. 

Apapun pilihan kamu, baik itu beli mobil atau rumah dulu bisa menguntungkan semua.

Jika kita mengalokasikan rumah yang telah dibeli, lalu kita sewakan menjadi kontrakan yang tentunya dapat menghasilkan uang tambahan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun