Mohon tunggu...
Nur Fajri
Nur Fajri Mohon Tunggu... Lainnya - Welcome to My blog diary

Life must go on

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Bertanya-tanya

3 Juli 2022   21:39 Diperbarui: 3 Juli 2022   22:25 219
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Apa yang ingin kulihat dalam buramnya takdir yang Tuhan ciptakan pada manusia?

Apa yang selalu kutunggu di persimpangan hidup dan mati yang konon selalu menjadi tujuan untuk kembali bersujud?

Apa yang salah sejak aku memulai hingga mengakhiri suatu proses dalam mencapai prestasi hidup?

Apakah di bentangan umurku ini, aku sudah banyak melakukan kecurangan yang membuat noda-noda hitam menutup hatiku dan tidak memberiku pilihan?

Aku terus bertanya

Setiap waktu

Setiap merindukan

Setiap tetes air mataku

Setiap sujudku

Setiap sadarku bahkan dalam mimpiku

Mungkinkah hidup adalah serangkaian pertanyaan yang menuntun manusia meraih kematian yang layak?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun