Mohon tunggu...
Agustian Deny Ardiansyah
Agustian Deny Ardiansyah Mohon Tunggu... Guru - Guru yang tinggal di Kabupaten Bangka Selatan, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Setiap tulisan yang saya tulis dan memiliki nilai manfaat pada blog kompasiana ini, pahalanya saya berikan kepada Alm. Ayah saya (Bapak Salamun)

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Stop Membuang Sampah Plastik Ke Laut dan Membakarnya, Recycle Aja

26 Juni 2023   18:34 Diperbarui: 6 Juli 2023   19:27 1273
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kemudian setelah siswa mengenal jenis sampah, Saya kembali memaparkan tentang pemanfatan dan bahaya sampah bila tidak diperlakukan sebagaimana mestinya (dibuang ke laut atau dibakar). 

Memberi Pemahaman Kepada Murid Tentang Pengelolan dan Bahaya Sampah (Sumber: Dokumen Pribadi)
Memberi Pemahaman Kepada Murid Tentang Pengelolan dan Bahaya Sampah (Sumber: Dokumen Pribadi)

Memberikan Contoh Pemanfaatan Sampah  (Sumber: Dokumen Pribadi)
Memberikan Contoh Pemanfaatan Sampah  (Sumber: Dokumen Pribadi)

Setelah memahami jenis dan pemanfatan sampah, Saya mengakomodir murid untuk memanfaatkan sampah plastik  "botol minuman" untuk  dikreasi murid menjadi barang bermanfaat.

Hal itu dilakukan dengan 1) membentuk kelompok, 2) memberikan tugas dengan menyiapkan alat dan bahan serta 3) memberikan panduan dalam merecycle botol plastik menjadi barang bermanfaat.

Ketika semua proses tersebut telah dilalui murid, akhirnya tibalah waktu merecyclel sampah botol plastik tersebut berdasarkan kreativitasnya masing-masing.

Ada yang membuat tempat pensil, pot bunga, membuat tempat koin, tempat sikat gigi atau membuat tirai dengan botol plastik yang telah disedikan murid. 

Kreatifitas Salah Satu Kelompok Murid Dalam Merecycle Sampah Botol Plastik (Sumber: Dokumen Pribadi)
Kreatifitas Salah Satu Kelompok Murid Dalam Merecycle Sampah Botol Plastik (Sumber: Dokumen Pribadi)

Kreatifitas Murid Dalam Merecycle Sampah Botol Plastik (Sumber: Dokumen Pribadi)
Kreatifitas Murid Dalam Merecycle Sampah Botol Plastik (Sumber: Dokumen Pribadi)

Hasil kreatifitas botol plastik buatan murid tersebut kemudian dipajang dan dinilai oleh guru prakarya dan senibudaya, dengan penilaian 1) kreatifitas, 2) kebermanfatan dan 3) kerapian hasil.

Akumulasi nilai dari guru prakarya dan senibudaya tersebut kemudian digunakan untuk menentukan juara I, II, dan III serta harapan I dan II.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun