Dan rapat-rapat berbalut pengajian penuh pekik ajakan perseteruan,
Ada apa dengan Petamburan,
Di Yogyakarta, ada wilayah namanya Namburan,
Jeron beteng, di wilayah dalam area Keraton Mataram Yogyakarta,
Tenang dan menghanyutkan,
Pagi di sekitar alun-alun selatan,
Jogging dan gowes menyehatkan
Malam banyak orang berjualan, gudeg kopi jahe bakso ekonomi kerakyatan,
Di Sasono Hinggil Dwi Abad.. terkadang ditanggap wayang untuk pertunjukan rakyat..
Namburan, Alun alun Selatan, Keraton Yogyakarta, tenang alon-alon sing penting urip dilakon
Petamburan, Tanah Abang, Jakarta, sungguh berisik penuh pekik suara membahana membelah angkasa,