Mohon tunggu...
Nisfa Nazaria
Nisfa Nazaria Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa pbsi Unissula 2021

Life is journey for a while

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Analisis Tindak Tutur dalam Cerpen "Pada Suatu Hari, Camar dan Ombak" Karya Ramayda Akmal

25 Juni 2022   21:37 Diperbarui: 25 Juni 2022   21:39 697
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

(6) H : "...Hmm, Aku tidak membutuhkan banyak. Namun beberapa benda itu sangat penting, pertama, belikan aku wortratsel yang klasik terbitan Thalia seri terbaru. Dengan foto burung-burung tropis. Kedua, aku mau puding cokelat dan kayu manis merk Muller sepuluh bungkus. Dan, hmm, apakah kamu tahu berbagai jenis bunga?"

Tuturan (1), (2), dan (4) merupakan tuturan dengan maksud menyatakan, karena penutur memperkenalkan diri mereka masing-masing dan itu mengikat penutur atas kebenarannya. Tuturan (3) dan (6) menunjukkan bahwa tindak tutur tersebut menyebutkan hal-hal apa yang diinginkan untuk dipenuhi. Dalam kasus cerpen ini, pelanggan menyebutkan hal-hal yang menyangkut informasi jasa dan menyebutkan hal-hal yang diinginkan untuk dipenuhi oleh penawar jasa.

7. Direktif

Direktif adalah tindak tutur yang dimaksudkan penuturnya agar mitra tutur melakukan tindakan yang disebutkan di dalam tuturan itu. Termasuk dalam jenis tuturan direktif antara lain; memaksa, mengajak, meminta, menyuruh, menagih, mendesak, memohon, menyarankan, memberi aba-aba. Berikut ini merupakan tuturan dari cerpen Pada Suatu Hari, Ombak, dan Camar yang termasuk dalam tindak tutur direktif.

(5) J : "Silakan menyampaikan satu-satu yang Anda butuhkan untuk kami catat sebaik-baiknya..."

(8) H: "Baik. Belikan saya Amaryllis warna merah dengan kelopak yang banyak."

Tuturan (5) merupakan tuturan direktif dengan maksud menyuruh dan meminta pelanggan menyebutkan permintaannya, agar segera dicatat dan ditinjak lanjuti. Begitu juga dengan tuturan (8) pelanggan meminta untuk dibelikan bunga Amaryllis dengan kelopak yang banyak kepada mitra tutur.

8. Langsung

Tuturan Langsung merupakan sebuah tuturan yang bermodus deklaratif dapat mengandung arti yang sebenarnya dan berfungsi untuk menyampaikan informasi secara langsung. Tuturan langsung berkaitan dengan fungsi dan struktur. Berikut ini merupakan tuturan dari cerpen Pada Suatu Hari, Ombak, dan Camar yang termasuk dalam tindak tutur langsung.

(10) H : "Bagus. Dan satu lagi, ini yang terpenting. Kamu tahu Grass?"

(12) H : "Kamu pernah mencoba?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun