Mohon tunggu...
Nina Sulistiati
Nina Sulistiati Mohon Tunggu... Guru - Senang menulis, pembelajar, senang berbagi ilmu

Pengajar di SMP N 2 Cibadak Kabupaten Sukabumi.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

5 Hal yang Harus Dilakukan Guru Sebelum Menggunakan Kurikulum Merdeka

6 Maret 2022   22:50 Diperbarui: 8 Maret 2022   02:15 11777
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Untuk mengurangi kemunduran dalam pembelajaran tersebut pemerintah melalui Kemendikbudristek mengadakan program pemulihan pembelajaran melalui Kurikulum Merdeka.

Kurikulum Merdeka adalah kurikulum dengan pembelajaran intrakurikuler yang beragam di mana konten akan lebih optimal agar peserta didik memiliki cukup waktu untuk mendalami konsep dan menguatkan kompetensi. 

Guru memiliki keleluasaan untuk memilih berbagai perangkat ajar sehingga pembelajaran dapat disesuaikan dengan kebutuhan belajar dan minat peserta didik.

Konsep dasar dari Kurikulum Merdeka ini terdiri dari tiga komponen, yaitu komitmen terhadap tujuan yang akan dicapai, mandiri dalam menentukan pilihan cara belajar sesuai dengan minat dan kemampuan yang dimiliki tiap individu, refleksi terhadap proses dan hasil belajar.

ilustasi merdeka belajar | moondoggiesmusic.com
ilustasi merdeka belajar | moondoggiesmusic.com

Oleh karena itu Kurikulum Merdeka dibuat untuk mengembangkan minat dan bakat yang dimiliki oleh para peserta didik. Untuk mewujudkan program ini dibutuhkan guru yang merdeka belajar pula.

5 Hal Harus Dilakukan Guru Sebelum Menerapkan Kurikulum Merdeka

Sebagai seorang guru yang akan menerapkan Kurikulum Merdeka hendaknya diperhatikan dulu hal-hal berikut sebelum memutuskan akan menggunakan Kurikulum Merdeka:

Kenali karakter siswa 

Menurut Ki Hajar Dewantara tujuan pendidikan adalah menuntun segala kodrat yang ada pada anak-anak, agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya baik sebagai manusia maupun sebagai anggota masyarakat. 

Dengan demikian, seorang pendidik hanya dapat menuntun tumbuh atau hidupnya kekuatan kodrat yang ada pada diri anak-anak agar dapat memperbaiki diri. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun