Kemudian, rumah-rumah bergaya chalet lainnya seperti yang ditempati pak Waluyo kemungkinan digunakan oleh mekanik, pengawas lapangan, Â pegawai pembukuan dan pegawai lainnya yang berada di bawah administrateur.
Tetapi sebagian kecilnya jejak PG Tanjung Tirto ternyata masih bisa kita temukan dari bangunan rumah bergaya chalet yang berjejer di kawasan Tanjung Tirto, yang seperti selalu berbisik kepada siapa saja, bahwa dahulu di sini merupakan kawasan pabrik gula yang sibuk pada masanya. Manisnya gula yang diolah di PG Tanjung Tirto ternyata tidak semanis perjalanan pabrik gula tersebut.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H