Mohon tunggu...
Nayla Jauhara Fatimah
Nayla Jauhara Fatimah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

a woman who lives her life according to her mood

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Keberanian dan Adab pada Pendidikan Islam di Era Sekarang

20 Oktober 2024   20:01 Diperbarui: 20 Oktober 2024   20:06 203
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Contoh sikap Keberanian disertai dengan Adab pada Pendidika Islam :

 

  • Guru mengajarkan suatu hal dengan sedikit kekeliruan dengan sadar.
    - “Mohon maaf Guru, bukankah seharusnya ‘Al adabu fauqol ‘ilmi?’ mengapa njenengan mengakatan ‘ilmu dahulu barulah adab, karna adab adalah bagian dalam ilmu??’ (mengatakan pendapat dengan keberanian, dengan nada yang lebih rendah tetapi jelas didengar, disertai dengan tersenyum, agar tidak begitu menyinggung perasaan Guru). Jika guru tetap bersikukuh dengan jawabannya, maka jawablah dengan Tawadhu (bagian dari adab) ‘Baiklah Guru, Terimakasih dan Mohon Maaf (dengan senyum)’.  Jika anda lebih yakin dengan jawaban yang anda miliki, tidak apa untuk di pertahankan selagi itu benar menurut Al-Qur’an, Hadist ataupun pendapat Ulama.

 

Hal yang perlu di pahami dari contoh tersebut adalah ‘Beranilah dalam mengungkapkan kebaikan dengan menggunakan adab, karena jangan sampai kebaikanmu membuahkan hasil yang buruk apalagi dalam Ilmu Pendidikan’.

 

Sifat berani yang di gunakan dengan adab pada era sekarang akan mendorong muslim tetap bersikap benar, bijaksana, juga mampu mengendalikan emosi, dan akan menyingkirkan sikap keberanian negatif yang membela suatu kesahalan atau bahkan mempertahankan suatu hal yang bukan pada tempatnya. 20/10/24

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun