Mohon tunggu...
Natasya Dewi Yolanda
Natasya Dewi Yolanda Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswa

Mahasiswa Ilmu Komunikasi

Selanjutnya

Tutup

New World

Mengenal Lebih Jauh tentang Facebook sebagai New Media

4 September 2022   19:39 Diperbarui: 4 September 2022   23:03 939
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: techfunnel.com

Dengan adanya media baru, interaksi yang terjadi di dunia virtual kini semakin meluas (mengglobal). Jaringan memungkinkan untuk meningkatkan kecerdasan kolektif karena pengguna dapat lebih mudah untuk mencari informasi yang lebih banyak dan juga menjangkau sumber daya manusia dengan lebih luas.

5. Virtual

Virtual merupakan representasi dari suatu keadaan yang terlihat seperti di kehidupan nyata. Media baru menyajikan sebuah realitas yang berbeda dari tatap muka (face to face) ke realitas hidup. Internet dapat memberikan kesempatan bagi para penggunanya untuk mempresentasikan dirinya sesuai dengan yang mereka inginkan.

6. Simulated

Simulasi disini diartikan sebagai hal yang sebenarnya terjadi secara nyata namun dibuat menjadi suatu simulasi. Simulasi merupakan sesuatu yang bersifat imajinatif. Simulasi ini biasanya digunakan untuk game RPG online, simulasi mengemudi, simulasi penerbangan, dan lain sebagainya. 

Facebook Menjadi Salah Satu New Media

2017-11-17-36085-1510900861-large-63149a6118333e4a8c12d472.jpg
2017-11-17-36085-1510900861-large-63149a6118333e4a8c12d472.jpg
sumber: thejakartapost.com

Salah satu contoh dari media baru pada saat ini yaitu Facebook. Facebook merupakan salah satu situs jejaring sosial yang pertama kali diluncurkan pada tanggal 4 Februari 2004 oleh Mark Zuckerberg. 

Situs ini menawarkan beberapa fitur yang dapat mempermudah penggunanya dalam berjejaring sosial, seperti foto, video, like, komen, grup, acara, marketplace, game, dan lain-lain.

Facebook menjadi salah satu contoh new media karena dapat menjadi wadah bagi orang-orang untuk menjadi masyarakat yang mempunyai kecerdasan kolektif. Facebook juga menyediakan banyak informasi yang bisa dicari oleh penggunanya. 

Karakteristik New Media dalam Facebook

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten New World Selengkapnya
Lihat New World Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun