Mohon tunggu...
Nastitisari Dewi
Nastitisari Dewi Mohon Tunggu... Guru - Guru

Saya adalah guru yang senang melakukan traveling dan menulis semua yang saya lakukan dan itu dimulai dari sekarang

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Berbagi Aksi Nyata Modul 1.4 Program Guru Penggerak Angkatan 6

20 November 2022   10:12 Diperbarui: 20 November 2022   10:15 1356
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

setelah memahami konsep yang dipelajari pada modul 1.4 ini. saya mulai menyadari arti penting budaya positif di sekolah. mengapa budaya positif ini diterapkan di awal pembelajaran di modul awal program pendidikan guru penggerak , hal ini dikarenakan, para calon guru penggerak diajak untuk menyiapkan lahan yang baik untuk menumbuhkan bibit-bibit pendidikan kepada para muridnya. budaya positif ini dapat menciptakan lingkungan yang positif agar tumbuh kembang peserta didik dapat optimal seiring dengan pertumbuhan dan perkembangan seusianya. lahan yang baik akan menumbuhkan bibit-bibit ynag unggul sehingga bibit tumbuh menjadi tanaman yang baik dan subur, begitu pula pada peserta didik kita. jika lingkungan rumah, lingkungan sekolah dan lingkungan masyarakat nya mengoptimalkan proses belajar yang baik, maka akan sangat memungkinkan siswa belajar dengan optimal dan sesuai dengan  tumbuh kembang usianya. melalui budaya positif di rumah, sekolah, dan masyarakat maka akan lahir siswa-siswa yang memiliki nilai-nilai luhur bangsa sebagai pedoman hidup mereka dan menjadikan mereka manusia yang merdeka dan bijaksana sehingga terwujud masyarakat yang berbudaya yang memiliki nilai-nilai kebajikan luhur yang dijunjung sebagai nilai kekuatan bermasyarakat sehingga yang selamat dan bahagia. dan hal ini harus dilaksanakan bersama-sama semua stake holder dan seluruh komunitas sekolah agar budaya positif ini dapat terus diterapkan dan dikembangkan di sekolahnya masing-masing. 

TUJUAN

Adapun tujuan dari kegiatan berbagi aksi nyata ini adalah :

1. sekolah dapat menumbuhkembangkan budaya positif dengan menebalakukan karakter dan potensi murid

2. seluruh komunitas sekolah memahami akan pentingnya budaya positif di sekolah

3. Menyusun strategi yang efektif agar tercipta budaya positif yang dapat mengembangkan karakter murid sesuai dengan kebutuhan sosial dan belajar murid

TOLAK UKUR

seluruh komunitas sekolah mampu mengembangkan budaya positif di sekolah sehingga terbentuk lingkungan sekolah yang aman, nyaman dan berpihak pada murid dan terwujud nilai-nilai kebajikan pada diri murid menjadi pelajar yang memiliki jiwa pancasila ( profil pelajar pancasila)

AKSI NYATA

langkah-langkah yang dilakukan  dalam mewujudkan aksi nyata di sekolah adalah 

1. Membuat perencanaan aksi nyata dan mengkomunikasikannya kepada kepala sekolah. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun