Mohon tunggu...
Kinanthi
Kinanthi Mohon Tunggu... Guru - foto

Seseorang yang meluangkan waktu untuk menulis sekadar menuangkan hobi dengan harapan semoga bermanfaat.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Utang dan Pertemanan

18 Juli 2020   02:48 Diperbarui: 18 Juli 2020   03:10 105
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pembahasan terakhir tentang utang adalah kiat halus menolak teman yang ingin berutang. Caranya? Cobalah memperkecil kesalahpahaman, misalnya dengan mengatakan sejujurnya bahwa gaji sudah dialokasikan untuk membayar berbagai rekening. Uang yang tersisa hanyalah uang untuk biaya kebutuhan hidup sehari-hari. Janganlah mengatakan,"Tidak punya uang," jika tidak ingin mendengar sumpah serapah, bahwa kita dianggap tidak bersyukur dengan adanya rezeki karena mengatakan tidak mempunyai uang. Hehehe.

Cara berikutnya jika ingin menagih utang sebaiknya tidak langsung menagih secara spontan karena uang adalah masalah sensitif. Sebaiknya mengajak berbicara tentang  kondisi terkini, misalnya aneka kesulitan hidup sejak kemunculan covid 19, sehingga kita memerlukan dana yang dulu dipinjamnya untuk menyambung hidup kita.

Akhirnya, utang piutang merupakan topik yang tak membosankan untuk dibahas. Lain penulis bisa saja lain isinya. Yang pasti, semuanya harus dilakukan dengan penuh kehati-hatian agar pertemanan tidak menjadi renggang karenanya.                     

Bahan Bacaan: 1 2 3

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun