Banyak manfaat yang kita peroleh seperti yang sudah disebutkan oleh para kompasianer lainnya, ditambah membuka ruang kreatif bagi diri kita, karena adanya pengalaman dan pengetahuan yang bertambah ketika mengerjakannya.
Rangkap tugas tidak hanya bermanfaat bagi kita sendiri, tapi bagi orang lain disekitar kita, seperti menjalin persahabatan dengan rekan kerja, gaji bertambah bisa membuat keluarga lebih senang dan memiliki kenyamanan finansial, atau bisa juga membantu teman dengan memberikan solusi berdasarkan pengalaman yang kamu miliki.Â
Demikian cocoklogi yang saya buat antara rangkap tugas dengan filosofi teh, yang memiliki banyak manfaat dikemudian hari.Â
Andai gak cocok, anggap cocok saja ya, menyenangkan hati penulis bisa dapat pahala, lho. Hehe. #Maksa
Terima kasih, salam hangat dan sehat selalu ya.
ReferensiÂ
- Endah, Yeni. 17 Oktober 2018. 5 Filosofi dalam Secangkir Teh, Bisa Dijadikan Pedoman Hidup, Lho. Diakses dari Brilio.net tanggal 13 Agustus 2021
- Kraton Jogja. 11 Juli 2021. Jamuan Minum Teh ala Keraton. Diakses dari YouTube Kraton Jogja tanggal 13 Agustus 2021
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H